Cara Membuat Permalink Dibawah Postingan Blogspot

http://adsen-see.blogspot.com
ADSEN-SEE || Cara Membuat  Permalink Dibawah Postingan Sebenarnya Sudah Banyak Blogger Yang Posting Tetapi Tidak Ada Salahnya saya ulang Lagi Dalam Blog ini,Adapun Tujuan Permalink adalah Agar  Dilihat  Pembaca Lebih Menarik,Sehingga  Pembaca Blog Anda Lebih Jelas Apa Yang Dia Baca,Kira-Kira Seperti Itulah Permalink,Adapun Cara Sederhana Membuatnya Yaitu

  1. Login Akun Blogger Anda
  2. Pilih Template
  3. Edit HTML
  4. Download Template Anda Terlebih Dahulu
  5. Selanjutnya Expand Template Widget
  6. Cari kode <data:post.body/> Kalau Sudah Ketemu Tempatkan Script Dibawah Sesudahnya 
<br /><textarea cols='54' id='bloglinking' name='bloglinking' onclick='this.focus();this.select()' onfocus='this.select()' onmouseover='this.focus()' readonly='readonly' rows='4' style='margin-top:3px;width:auto;'>Anda Telah Membaca---><data:post.title/> Dengan Link ---><data:post.url/></textarea><br/>

Kira-Kira Seperti ini Penempatanya  
<data:post.body/> <br /><textarea cols='54' id='bloglinking' name='bloglinking' onclick='this.focus();this.select()' onfocus='this.select()' onmouseover='this.focus()' readonly='readonly' rows='4' style='margin-top:3px;width:auto;'>Anda Telah Membaca---><data:post.title/> Dengan Link ---><data:post.url/></textarea><br/>
    Selanjutnya Simpan.

    Kalau Template Anda Memakai Readmore Automatis Biasanya Ada Beberapa <data:post.body/> Jadi Pilih Yang Ke 2 Atau ke 3 Dan Untuk Teks Yang Warna Merah Silahkan Anda Ganti Sesuai Keinginan Anda Dan Warna Orange 54 Untuk Lebar dan 4 Tinggi Textareanya.

    Begitulah Sekilas Mengenai Cara Membuat Permalink Pada Blogspot,semoga bermanfaat.